Otodidak Photoshop dari Basic Hingga Mahir


Pengarang : Asep Effendhy
Lokasi : RESOURCE CENTRE UNIVERSITAS AMIKOM YOGYAKARTA
Tahun : 2015


Deskripsi Buku


Buku yang Anda baca ini adalah buku

panduan belajar Photoshop dari basic

sekali sampai mahir. Mengupas secara

lengkap mulai dari pengenalan, Basic

Adobe Photoshop CC, Menu Dasar

dalam Adobe Photoshop CC, Tool dan

Optimis Bar, Galeri Alat Seleksi, Galeri

Alat Memotong dan Mengiris, Galeri Alat

Retouching Galeri Alat Lukisan, Galeri

Alat Menggambar, Galeri Alat Bantu,

dalam adobe photoshop, hingga

penerapannya pada olah digital.

Penjelasan dan contoh yang mudah

diikuti dan mendetail membuat buku ini

dirasa cocok untuk semua kalangan,

termasuk seorang yang sangat awam

sekalipun


Tak sampai di sini saja Anda juga akan

mendapatkan latihan disain olah digital.


Latihan Disain Artwork

Latihan Disain Black & White Art

Latihan Disain Painting Art

Latihan Disain Digital Art

Latihan Manipulasi Gambar

Latihan Lighting Art

Latihan Vector Wallpaper

+ Links Tutorial Artwork

+ Links Tutorial Manipulasi

+ Links Tutorial Typography

Buku Terkait


Sri-Edi Swasono
2016
Perpustakaan UST Yogyakarta
Ki Soeratman
1983
Perpustakaan UST Yogyakarta
Ki Hadjar Dewantara
1977
Perpustakaan UST Yogyakarta
Ki Hadjar Dewantara
1994
Perpustakaan UST Yogyakarta
Detail Buku