Busana Jawa : Jenis-jenis Pakaian Adat, Sejarah, Nilai Filosofis dan Penerapannya


Pengarang : PURWADI
Lokasi : DPAD DIY
Tahun : 2012


Deskripsi Buku


Busana Jawa dapat diklasifikasikan menjadi beberapa golongan, diantaranya busana gagrak Yogyakarta, Surakarta, Pesisiran dan Jawa Timuran yang masing-masing mempunyai corak khas dan berbeda. Dalam berbagai upacara adat, penggunaan busana Jawa menempati posisi yang sangat penting. Pemilihan jenis, warna dan model busana tersebut berpengaruh terhadap jalannya upacara tradisional. Ketepatan penggunaan busana menambah keanggunan dan keagungan suasana. Buku ini mengulas secara sistematis, integral dan komprehensif mengenai seluk beluk jenis pakaian, sejarah dan filosofisnya disertai conoh-contoh serta penerapannya.

Buku Terkait


Sri-Edi Swasono
2016
Perpustakaan UST Yogyakarta
Ki Soeratman
1983
Perpustakaan UST Yogyakarta
Ki Hadjar Dewantara
1977
Perpustakaan UST Yogyakarta
Ki Hadjar Dewantara
1994
Perpustakaan UST Yogyakarta
Detail Buku